Buku Non-ketenaganukliran
Pemrograman client/server dengan Microsoft Visual Basic
Judul asli : Client/server programming with Microsoft Visual Basic
Visual Basic 4 adalah salah satu program hebat dan Microsoft yang digunakan untuk membuat aplikası client/server. Pemrograman Client/Server dengan Microsoft Visual Basic menunjukkan cara-cara yang mudah untuk membuat aplikası client/server yang efektif dan tangguh menggunakan Visual Basic 4. Buku ini juga membantu Anda memaksimalkan kemampuan otomatisası OLE jarak jauh dan Visual Basic 4.
Buku ini menjelaskan topik-topik ini dengan secara rinci:
-Perancangan client/server
-Menerapkan kode program
-Metoda pengaksesan database
-Menggunakan otomatisasi OLE pada lingkungan client/server
-Manajemen database dan program aplikasi
S05-0211 | 681.14(075.8) SPE p C.1 | Perpustakaan Poltek Nuklir | Tersedia |
S04-0378 | 681.14(075.8) SPE p C.2 | Perpustakaan Poltek Nuklir | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain