Buku Non-ketenaganukliran
Percobaan : perancangan, analisis dan interpretasinya
Buku ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan mengenai teknik-teknik melaksanakan percobaan (experiment), analisanya, serta interprestasinya kepada para mahasiswa, staff pengajar, dan peneliti yang bidangnya menutut mereka untuk melakukan percobaan, Uraian yang bersifat teoritis dibatasi hanya pada hal-hal yang bersifat mendasar.
Buku imi dibagai dalam 8 bab. Bab 1 membicarakan konsep bahas rancangan percobaan yang paling sederaha yaitu Rancangan Acak lengkap, sedangkan Bab 3 mengenai Rancangan Acak Kelompok dan Rancangan Bujur Sangkar Latih ditambah dengan cara analisis bila data hilang, transformasi data, analisis peragam, dan analisis dua arah dengan ulangan yang tidak sama. Bab 4 tentang percobaan faktorial yang mencakup tentang penegertian, kegunaan, model, dan cara analisis, baik untuk faktorial dua faktor maupun tiga faktor.
Sebelum membahasa metode lebih lanjut, dalam kaitannya dengan penanganan data sebelum dianalisis, dibicarakan tentang andaian-andaian yang disyaratkan untuk sahnya analisis ragam (Bab 5). Bab 6 membicarakan tentang bagaimana melaksanakan percobaan faktorial yang melibatkan banyak faktor. Bab 7 tentang percobaan petak terbagi serta modifikasinya. Dan, terakhir, di Bab 8 dibahas analisis nonoparameter untuk data hasil percobaan sebagai analisis alternatif andaian untuk sahnya analisis ragam tidak terpenuhi.
S05-1180 | 62.006.2(0758) SUN p C.1 | Perpustakaan Poltek Nuklir | Tersedia |
S05-1179 | 62.006.2(0758) SUN p C.2 | Perpustakaan Poltek Nuklir | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain